Ide Nama Usaha Unik
Ide Nama Usaha Unik

Ide Nama Usaha Unik


Nama usaha menjadi unsur penting yang akan mempengaruhi kelancaran suatu usaha. Selain menentukan produk apa yang akan dijual, penentuan nama usaha juga menjadi hal yang wajib diperhatikan. Memiliki nama usaha yang unik merupakan salah satu cara untuk membangun branding dan menjadi hal pertama yang akan dilihat oleh para konsumen. 

Tak jarang, sebuah nama pada usaha dipercaya akan membawa hoki atau keberuntungan tersendiri. Itu sebabnya tidak boleh asal-asalan dalam menentukan nama untuk usaha yang akan dijalankan.


Berikut Beberapa Tips Dalam Pemilihan Nama Usaha :

1. Gunakan Nama Yang Mudah Diingat Dan Diucapkan

Buat nama usaha yang mudah diucapkan dan mudah dicerna oleh konsumen, hindari pembuatan nama usaha yang rumit dan sulit dimengerti, hindari juga penggunaan bahasa asing yang tidak semua orang tahu makna dan cara membacanya. Akan lebih baik jika kamu menggunakan nama usaha yang simpel dengan gaya bahasa yang enak didengar dan mudah diucapkan. Tujuannya agar orang mudah mengingat nama usaha yang kamu miliki.

2. Gunakan Nama Yang Belum Pernah Dipakai

Sebelum memutuskan pembuatan nama untuk usaha, pastikan nama usaha yang akan kamu gunakan tersebut belum dipakai oleh pengusaha atau pedagang lain. Hal ini perlu diperhatikan karena berkaitan dengan hak paten suatu bisnis. Untuk menghindari hal-hal tersebut kamu bisa menelusuri internet demi mengetahui nama-nama usaha apa saja yang sudah digunakan dalam bisnis orang lain.

3. Pilih Nama Yang Unik Dan Singkat

Nama usaha yang unik juga singkat akan lebih mudah diingat oleh orang lain. Bahkan, sering kita perhatikan banyak orang lebih tertarik  mencoba produk seperti makanan atau minuman hanya karena namanya yang unik dan menarik bukan? Nah, maka dari itu tak ada salahnya jika kamu juga memberikan keunikan pada nama usaha yang akan kamu buat.

4. Memiliki Makna Positif

Berikan nama yang baik dan bermakna positif pada bisnis kamu,  carilah nama usaha yang memiliki arti yang baik yang terdapat doa dan harapan di dalamnya, agar usaha tersebut mampu berjalan dengan lancar dan tetap bertahan sesuai harapan.

5. Mencerminkan Produk Yang Ditawarkan

Dalam membuat nama usaha gunakan nama yang mencerminkan produk yang ditawarkan. Nama usaha yang mampu mendeskripsikan suatu produk akan memudahkan konsumen untuk mengetahui tentang produk yang di jual. Dalam pembuatan nama usaha kamu bisa memadukan nama pribadi dengan produk jual atau memberikan perpaduan angka dalam membuat nama usaha. Banyak kita lihat nama usaha yang mencantumkan angka dibelakang nama usaha nya, dan tak dipungkiri usaha tersebut sangat laris dipasaran dan diburu oleh banyak orang.


Berikut Contoh Nama-Nama Usaha Unik Yang Bisa Jadi Referensi Untuk Kamu:

Nama Usaha Makanan Dan Minuman

- Keripik qeeta

- Geprek dower

- Jajanan Kekinian

- Rumah Makan Pedas

- Aneka Kuliner

- Fruit Salad

- Kopi kenangan

- Mari ngopi

- Kopi Geng

- Roemah kopi

- Boba Bola

- Cak KotEs

Nama Usaha Toko  Fashion

- Racun Fashion

- Wow Fashion Store

- Queen Gallery

- Lapak pakaian

- Aneka Fashion

- Girls Fashion

- Serba Serbi Fashion

- Area Belanja 

- Lapak baju Murah

- My Shirt

- Raja Koko

- Kemeja kece

- Alas Kakiku

- Sandalku Bos

- Shoes.id

Nama Usaha Toko Hijab

- Rumah Hijab

- Hijab Cantik

- My Hijab

- Aneka Hijab

- Hijab Beauty

- Muslimah Hijab

- New Desain Hijab

Nama Toko Unik

- Kurnia Abadi

- Selamat Maju

- Anugerah Makmur

- Sri Rejeki

- Sari Makmur

- Sinar Maju 88

- Sentosa Makmur 99

- Jaya Abadi 77


Itulah contoh membuat nama usaha unik yang bisa kamu jadikan referensi untuk nama usaha atau toko kamu. Semoga artikel ini  bermanfaat untuk kamu yang ingin memulai membuka usaha.


Baca juga berbagai Kumpulan Artikel Pendidikan lainnya dari Warung Freelancer. kami juga menyediakan Jasa Penulisan Artikel bagi kamu yang yang ingin membuat artikel untuk website atau blogmu, hanya 100.000 / Artikel.

Artikel Favorit

Manfaat SEO Sebagai Sarana Marketing
Manfaat SEO Sebagai Sarana Marketing

SEO atau yang memiliki kepanjangan dari Search Engine Optimization adalah salah satu bentuk media pr

Manfaat SEO Sebagai Sarana Marketing
Manfaat SEO Sebagai Sarana Marketing

SEO atau yang memiliki kepanjangan dari Search Engine Optimization adalah salah satu bentuk media pr

Manfaat Backlink Bagi Rank Website
Manfaat Backlink Bagi Rank Website

Backlink merupakan salah satu hal penting dalam sebuah website. Manfaat backlink pun begitu penting

Kelebihan dan Kekurangan Tokopedia Bukalapak Shopee dan Website Sendiri
Kelebihan dan Kekurangan Tokopedia Bukalapak Shopee dan Website Sendiri

Jika beberapa tahun silam ketika orang ingin berbelanja mereka harus keluar rumah terlebih dahulu un

7 Cara Mengelola Keuangan Sejak Dini
7 Cara Mengelola Keuangan Sejak Dini

Mengelola anggaran keuangan dalam rumah tangga itu sangat penting. Baik itu dalam lingkungan keluarg

Bahaya, Resiko Kesehatan dan Cara Mengatasinya Bagi Seorang Pekerja Freelance
Bahaya, Resiko Kesehatan dan Cara Mengatasinya Bagi Seorang Pekerja Freelance

Resiko dan bahaya tersebut acapkali diabaikan saja oleh Freelancer. Selain dari alasan karena memili

7 kerja online dari rumah, apakah kamu salah satunya?
7 kerja online dari rumah, apakah kamu salah satunya?

Bosan di rumah saja? Tidak ada penghasilan? Atau penghasilan kurang? Tapi anda tidak bisa bekerja di

7 aplikasi untuk penulis agar kamu lebih produktif
7 aplikasi untuk penulis agar kamu lebih produktif

Apakah anda senang menulis? Ingin mencari aplikasi yang nyaman untuk menulis agar anda semakin produ

Jasa Favorit

Jasa Review Aplikasi dan Game Android di Play Store
Jasa Review Aplikasi dan Game Android di Play Store

jasa review aplikasi dan game android di play store dengan kualitas terbaik, dilakukan secara manual oleh ribuan anggota warung freelancer

Jasa Review Google Maps ( Gmaps )
Jasa Review Google Maps ( Gmaps )

jasa review google maps ( gmaps ) dengan kualitas terbaik, dilakukan secara manual oleh ribuan anggota warung freelancer

Jasa Konten Instagram
Jasa Konten Instagram

Jasa Desain Konten Feed Instagram dengan kualitas terbaik, dilakukan oleh profesional dengan berbagai tool terbaru seperti canva, photoshop dan alat lainnya

Jasa Konten Video TikTok
Jasa Konten Video TikTok

Jasa Konten Video TikTok dengan kualitas terbaik, dilakukan oleh profesional dengan berbagai tool terbaru seperti canva, photoshop dan alat lainnya

Jasa Live TikTok Shop
Jasa Live TikTok Shop

Jasa Live TikTok Shop dilakukan oleh profesional dengan berbagai tool terbaru seperti camera dan good looking admin

Jasa Live Shopee
Jasa Live Shopee

Jasa Live Shopee, dilakukan oleh profesional dengan berbagai tool terbaru seperti camera dan good looking admin

Jasa Kelola Tiktok
Jasa Kelola Tiktok

Jasa Kelola Tiktok Bisnis Bulanan dengan kualitas terbaik dan dilakukan olah seorang profesional

Jasa Kelola Instagram
Jasa Kelola Instagram

Meningkatkan Engagement dan Profesionalitas Instagram

Pojok Iklan